Kamis, 31 Januari 2013

Maizar sudah dapatkan komposisi timnas yang bagus

agen judi online - Laga ekshibisi menghadapi Yordania,1 Februari mendatang,menjadi ujian perdana tim nasional Indonesia. Bertitel laga uji coba,hasil pertandingan tersebut akan menjadi tolok ukur kesiapan anak asuhan Pelatih Nilmaizar.

Mengenai persiapan,Nil mulai sedikit lega.Pada latihan hari kelima di Stadion Mini USU Medan,kemarin,empat pemain hadir menambal slot yang kosong.Kiper Hendra Prasetyo dan Taufik hadir Kamis (10/1) siang.Sementara bek Wahyu Wijiastanto,Vendry Mofu,Novan Setya,dan Hendra Adi Bayau hadir pada sesi latihan kemarin pagi. Nil mengaku sudah mulai memiliki gambaran soal komposisi pemain.

Komposisi pemain,gambaran umumnya sudah ada.Tapi yang penting,saya akan mengoordinasikan pertahanan seperti duelduel bola atas karena gol-gol di pertandingan sebelumnya melawan tim dari Timur Tengah lahir dari bola crossing, ujarnya seusai memimpin latihan kemarin pagi. Recondition training (latihan pemulihan) tetap menjadi porsi yang digeber karena kondisi pemain yang baru tiba belum pulih benar.

Namun,untuk gambaran masingmasing lini,Nil––sapaan Nilmaizar––yang punya waktu hingga Sabtu (26/1) masih punya cukup waktu.Kami coba perlahanlahan untuk mencari pemain yang pas di tiap lini karena ini masih dalam sesi latihan,ujar mantan arsitek Semen Padang tersebut. Hingga kemarin pagi,sudah 24 pemain yang bergabung dalam pemusatan latihan. Pemain yang hadir tersebut sesuai harapan Nil,kendati dia tetap berharap pemain lain juga bisa bergabung.

Keinginan kami tentunya semua pemain bisa hadir. Alhamdulillah,beberapa di antaranya tadi malam (Kamis,10/1) datang dan sudah berlatih pagi ini,ujarnya. Mengenai absennya Andik,sebelumnya beredar kabar bahwa Andik tengah syuting sinetron dan membuatnya harus absen ke Medan.Mengenai hal tersebut,pria yang juga pernah menjabat asisten pelatih Semen Padang itu mengaku tidak mengetahuinya.

Kalau data (informasi) itu harus dikonfirmasikan dulu soal alasan Andik belum datang.Siapa yang bilang dia main sinetron? Saya tidak tahu,tanya saja manajemen.Saya pribadi mengharapkan dia datang,ungkapnya. Nil masih bisa bernapas sedikit lega. Berdasar informasi yang didapat dari manajemen timnas,pemain yang didaftarkan bisa satu jam sebelum pertandingan. Jadi,saya pikir kalau misalnya 30 hari atau satu pekan sebelum pertandingan,ya kami cari pemain lain.

Tapi karena waktunya satu jam sebelum tanding,bisa saja saya bawa pemainnya satu minggu setelah pertandingan.Enggak terikat dengan yang kemarin (deadline 13 Januari),ucapnya. Media Officer Timnas Reza Anggara Ry membenarkan pemain bisa didaftarkan satu jam sebelum pertandingan.Menurut dia, sejumlah pemain yang sudah didaftarkan ke AFC,kendati beberapa di antaranya belum hadir latihan.Namun,namanya bisa saja dimasukkan nanti jika sudah bergabung. - Judi online bola

Tidak ada komentar:

Posting Komentar